Terkadang, banyak pria tidak terlalu peduli dengan penampilan mereka. Berangkat ke kantor, ngabuburit, atau mungkin kerja lapangan, para pria cenderung menggunakan pakaian yang santai dan nyaman di tubuh mereka.
Namun, tidak ada salahnya mencoba mengutak-atik otak Anda untuk mengombinasikan isi lemari pakaian agar terlihat semakin gaya.
Gaya berbusana pria terkadang suka dideskripsikan, tetapi sepertinya generasi sekarang sudah sangat peduli dengan fashion. Bahkan, para pria pun tidak mau ketinggalan dengan wanita merancang gaya berbusana untuk hangout.
Warna adalah salah satu hal yang pria dapat ubah dalam fashion mereka. Bahkan dalam pilihan warna pun, pria tidak begitu memiliki banyak pilihan. Unless, para pria nyaman menggunakan warna girly dalam fesyen Anda.
Kini, remaja pria terliha...
Read More